Thursday 7th December 2023

Pentas seni global atau dalam bahasa Inggris di sebut “global performing arts” adalah bentuk pertunjukan seni yang melintasi batas-batas budaya dan geografis yang

mencakup berbagai jenis seni pertunjukan seperti teater, tari, musik, dan lain sebagainnya. Pertunjukan seni global bertujuan untuk mempromosikan pertukaran

budaya dan memperluas pemahaman tentang seni dan budaya di seluruh dunia. Pertunjukan seni global biasanya melibatkan seniman dari berbagai negara

dan budaya yang bekerja sama dalam menciptakan karya seni yang mencerminkan keragaman dan kompleksitas dunia.

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back To Top