Mikroba adalah organisme kecil yang tidak bisa di lihat dengan mata telanjang, termasuk bakteri, virus, jamur, dan protista. Mikroba tersebar
di seluruh lingkungan dan dapat memiliki efek positif atau negatif terhadap manusia, hewan, dan lingkungan.